Pelatihan Kerajinan Serat Alam Non Tekstil Secara Online Melalui Media Zoom Meeting Kerjasama Balai Besar Kerajinan dan Batik-Yogyakarta dengan SMK Perindustrian Yogyakarta
Dalam rangka menindaklanjuti kerjasama magang siswa/siswi Kompetensi Keahlian Kimia Industri SMK Perindustrian Yogyakarta di Balai Besar Kerajinan dan Batik-Yogyakarta